Penerimaan Peserta Didik Baru

Bismillaahirrahmaannirrahiim
Assalamu’alaikum Warahamatullahi Wabarokatuh

Salam Ta’dzim kami sampaikan semoga kita semua selalu dalam Lindungan Allah Subhanahuwata’ala. Sholawat dan Salam selalu tercurah keharibaan Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wasallam, keluarga, Sahabatnya dan semua pengikutnya yang mengikuti ajaran Beliau sampai akhir jaman.

Menyongsong tahun pelajaran 2026/2027, Islamic School Harapan Mulia Denpasar – Bali siap menerima Peserta Didik Baru tahun pelajaran 2026/2027. Pendaftaran kami membagi menjadi 3 (tiga) Gelombang. Adapun Gelombang pendaftarannya sebagai berikut :

GELOMBANG BULAN
I Desember 2025 s.d Februari 2026
II Maret s.d Mei 2026
II Juni s.d 5 Juli 2026

Islamic School TK Harapan Mulia
Informasi Pendaftaran Peserta Didik Baru sebagai berikut :

harapanmulia_biaya_spmb_tk

Islamic School SD Harapan Mulia
Informasi Pendaftaran Peserta Didik Baru sebagai berikut :

harapanmulia_biaya_spmb_sd

Islamic School SMP Harapan Mulia
Informasi Pendaftaran Peserta Didik Baru sebagai berikut :

harapanmulia_biaya_spmb_smp

Mohon kepada Bapak/Ibu orang tua/wali murid calon peserta didik baru untuk mengisi formulir dibawah ini.

Demikian informasinya yang dapat kami sampaikan. Semoga menjadi refrensi dalam memilih sekolah untuk Ananda dan ilmu yang didapat bermanfaat serta menjadi anak yang sholeh dan sholehah.

Wassalamu’alaikum Warahamtullahi Wabarokatuh

harapanmulia_flayer_spmb20262027_1
harapanmulia_flayer_spmb20262027_2

Start typing and press Enter to search

Shopping Cart